Cara Mereset Epson L110, L210, L300, L350, L355

Oleh : admin

Cara Mereset Epson L110, L210, L300, L350, L355
img-1454125220.png

Cara reset printer Epson L110 L210 L300 L350 L355 menggunakan software resetter.

Gejala Epson L110 L210 L300 L350 L355 perlu direset :
- Pada monitor muncul peringatan "service required"
- Pada saat printer dihidupkan printer menyala hanya diam
- Lampu resume blinking / berkedip

Cara mereset printer Epson L110 L210 L300 L350 L355 menggunakan tool resetter
- Instal driver printer
- Siapkan software tool resetter, jika belum punya silahkan klik DISINI
- Jalankan software resetter, ikuti langkah dibawah ini

img-1454125013.jpg
Klik select

img-1454125050.jpg
Pilih type printer, lalu klik OK

img-1454125070.jpg
klik particular adjustment mode

Pilih waste ink pad counter, lalu klik OK

img-1454125087.jpg

klik check - centang main pad counter - Initialition - finish

Komentar

Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar